APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Halaman 9 dari 10 • Share
Halaman 9 dari 10 • 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10
APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
First topic message reminder :
Bismillahirahmanirahiim,
Assalamu'alaikum wa rahmatullah,
Allah berfirman: "Dan, berapa banyak nabi telah Kami utus kepada kaum terdahulu? (Az-Zukhruf 43:6/7).
Wassalamu'alaikum wa rahmatullah,
Bismillahirahmanirahiim,
Assalamu'alaikum wa rahmatullah,
Allah berfirman: "Dan, berapa banyak nabi telah Kami utus kepada kaum terdahulu? (Az-Zukhruf 43:6/7).
Berdasarkan ayat tersebut, saya berpendapat bahwa para nabi terdahulu itu utusan Allah, yang dalam Bahasa Arab, disebut Rasul Allah. Jadi, Nabi dan Rasul Allah itu sama saja. Tetapi, jika di antara kaum muslimin ada yang berpendapat lain atau berbeda dengan pendapat saya, silahkan posting argumentasi anda, sehingga dapat menambah wawasan dan pemahaman tentang Nabi dan Rasul Allah.
Silahkan dieksplor argumentasi anda berdasarkan Al Qur'an dan Hadits mengenai perbedaan antara Nabi dan Rasul Allah. Dan, saya mohon agar thread ini tidak dijadikan ajang untuk mencaci-maki, hujat-menghujat dan saling sesat-menyesatkan, karena kita sesama muslim, dan aqidah pokok kita sama, yakni LAA ILAAHA ILLALLAH, MUHAMMAD-AR-RASULULLAH.
Wassalamu'alaikum wa rahmatullah,
Terakhir diubah oleh Kedunghalang tanggal Tue Mar 18, 2014 9:08 pm, total 3 kali diubah
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Lha iya..., Makanya saya nanya, bedanya syariat Adam dan Musa itu di mana.....?Kedunghalang wrote:ngayarana wrote:Kedunghalang wrote:ngayarana wrote:@Pak Kedung....
Apa yang dimaksud perbedaan Syariat yang di bawa para nabi itu...?
Bukannya syariat utama yang di bawa Nabi Adam AS hingga Rosulullah SAW itu sama...?Tentu saja berbeda. Sebagai contoh:
Syari'at yang dibawa Nabi Adam as s/d Nabi Musa as (termasuk Nabi Isa as) hanya berlaku bagi kaum-kaum tertentu saja dan sudah expired, sedangkan syari'at yang dibawa oleh Nabi Muhammad saw berlaku untuk sekalian manusia di seluruh penjuru dunia dan berlaku untuk selama-lamanya sampai hari kiamat. Belum lagi tentang tata-cara beribadah, seperti shalat, puasa dan muamalah lainnya.
Syariat yang di bawa Nabi Adam AS, sampe Nabi Musa AS itu apa pak, bedanya di mana...?
Emang anda yakin cara Ibadah dan Muamalahnya Nabi Isa AS dengan nabi Musa AS itu sama..?Jika dibahas secara detail di sini, tentu saja tidak akan cukup. Tetapi, untuk memudahkan pemahaman anda, boleh disampaikan bahwa Syari'at Islam itu berlaku internasional, sedangkan Syari'at Nabi Adam as s/d Nabi Musa as itu berlaku secara nasional. Walaupun dalam hal ketauhidannya sama dan Allah menamakan orang-orang yang beriman dan beramal shaleh MUSLIMIN sejak dulu dan di dalam Al Qur'an, tetapi tentu saja dalam hal-hal yang detail, syari'atnya tidak sama.
Kl cara ibadah hukum hukum kemasyarakatan udah jelas lah setiap Nabi berbeda beda menurut Zamannya, saya juga pernah menyampaikan bahwa cara ibadah dan hukum hukum kemasyarakatan antara Nabi Musa AS, dan Isa AS juga beda, Alqur'an pun mengisyaratkan begitu...
Sedangkan Alqur'an untuk seluruh Manusia sampai kiamat ya memang adanya, dikarenakan tidak akan lagi di Utus seorang Nabipun setelahnya.
ngayarana- LETNAN DUA
-
Posts : 1148
Kepercayaan : Islam
Location : Jakarta
Join date : 30.01.14
Reputation : 27
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
hi hi hi .......... ma'af tuan-tuan, ada beberapa ayat diantaranya ayat 33/62 yang menyatakan "bahwa tidak ada perubahan pada sunah ALLAH (sunatullah) dari dulu sampai nanti ........... bisakah anda semua memahami hal tersebut ? ............... okey
Jagona- KAPTEN
-
Age : 78
Posts : 4039
Kepercayaan : Islam
Location : Banten
Join date : 08.01.12
Reputation : 18
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
ngayarana wrote:Lha iya..., Makanya saya nanya, bedanya syariat Adam dan Musa itu di mana.....?Kedunghalang wrote:ngayarana wrote:Kedunghalang wrote:ngayarana wrote:@Pak Kedung....
Apa yang dimaksud perbedaan Syariat yang di bawa para nabi itu...?
Bukannya syariat utama yang di bawa Nabi Adam AS hingga Rosulullah SAW itu sama...?Tentu saja berbeda. Sebagai contoh:
Syari'at yang dibawa Nabi Adam as s/d Nabi Musa as (termasuk Nabi Isa as) hanya berlaku bagi kaum-kaum tertentu saja dan sudah expired, sedangkan syari'at yang dibawa oleh Nabi Muhammad saw berlaku untuk sekalian manusia di seluruh penjuru dunia dan berlaku untuk selama-lamanya sampai hari kiamat. Belum lagi tentang tata-cara beribadah, seperti shalat, puasa dan muamalah lainnya.
Syariat yang di bawa Nabi Adam AS, sampe Nabi Musa AS itu apa pak, bedanya di mana...?
Emang anda yakin cara Ibadah dan Muamalahnya Nabi Isa AS dengan nabi Musa AS itu sama..?Jika dibahas secara detail di sini, tentu saja tidak akan cukup. Tetapi, untuk memudahkan pemahaman anda, boleh disampaikan bahwa Syari'at Islam itu berlaku internasional, sedangkan Syari'at Nabi Adam as s/d Nabi Musa as itu berlaku secara nasional. Walaupun dalam hal ketauhidannya sama dan Allah menamakan orang-orang yang beriman dan beramal shaleh MUSLIMIN sejak dulu dan di dalam Al Qur'an, tetapi tentu saja dalam hal-hal yang detail, syari'atnya tidak sama.
Kl cara ibadah hukum hukum kemasyarakatan udah jelas lah setiap Nabi berbeda beda menurut Zamannya, saya juga pernah menyampaikan bahwa cara ibadah dan hukum hukum kemasyarakatan antara Nabi Musa AS, dan Isa AS juga beda, Alqur'an pun mengisyaratkan begitu...
Sedangkan Alqur'an untuk seluruh Manusia sampai kiamat ya memang adanya, dikarenakan tidak akan lagi di Utus seorang Nabipun setelahnya.
Syari'at Nabi Adam as hanya berlaku bagi kaum Adam as, syari'at Nabi Musa as, yakni Taurat, hanya berlaku bagi Bani Israil saja, karena para nabi sebelum Nabi Muhammad saw diutus hanya untuk kaumnya saja (Az-Zukhruf 43:6/7). Kenabian masih terbuka bagi umat Islam yang taat kepada Allah dan Rasul-Nya (An-Nisa 4:69/70) dan janji Allah untuk menjadikan Khalifah/Khilafat di bumi masih berlaku bagi orang-orang Islam yang beriman dan beramal shaleh (An-Nur 24:55/56), karena Khalifah Allah, Imam Mahdi itu adalah identik atau sinonim dari Nabi/Rasul Allah.
Terakhir diubah oleh Kedunghalang tanggal Tue Nov 11, 2014 1:25 pm, total 1 kali diubah
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Jagona wrote:
hi hi hi .......... ma'af tuan-tuan, ada beberapa ayat diantaranya ayat 33/62 yang menyatakan "bahwa tidak ada perubahan pada sunah ALLAH (sunatullah) dari dulu sampai nanti ........... bisakah anda semua memahami hal tersebut ? ............... okey
Hal tersebut maksudnya, "Allah akan senantiasa mengirimkan dari antara malaikat seorang rasul dan dari antara manusia." (Al Hajj 22:75/76) sehingga berdasarkan Sunnah Allah, para nabi/rasul itu akan tetap dikirimkan Allah kepada manusia, dengan seizin-Nya.
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Kedunghalang wrote:Jagona wrote:
hi hi hi .......... ma'af tuan-tuan, ada beberapa ayat diantaranya ayat 33/62 yang menyatakan "bahwa tidak ada perubahan pada sunah ALLAH (sunatullah) dari dulu sampai nanti ........... bisakah anda semua memahami hal tersebut ? ............... okeyHal tersebut maksudnya, "Allah akan senantiasa mengirimkan dari antara malaikat seorang rasul dan dari antara manusia." (Al Hajj 22:75/76) sehingga berdasarkan Sunnah Allah, para nabi/rasul itu akan tetap dikirimkan Allah kepada manusia, dengan seizin-Nya.
hi hi hi .............. bukan seperti itu pemahamannya .......... bahwa segala sesuatu yang telah ditetapkan ALLAH tidak akan pernah berubah, diantaranya syariat islam ........... okey
Jagona- KAPTEN
-
Age : 78
Posts : 4039
Kepercayaan : Islam
Location : Banten
Join date : 08.01.12
Reputation : 18
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Kedunghalang wrote:Hal tersebut maksudnya, "Allah akan senantiasa mengirimkan dari antara malaikat seorang rasul dan dari antara manusia." (Al Hajj 22:75/76) sehingga berdasarkan Sunnah Allah, para nabi/rasul itu akan tetap dikirimkan Allah kepada manusia, dengan seizin-Nya.
promo terus
nungguin sampe akhir tahun gak datang-datang yang ditunggu-tunggu, teganya oh teganya malah lari ke syariat..
mystery- LETNAN DUA
-
Posts : 1484
Kepercayaan : Islam
Location : yogyakarta
Join date : 22.02.12
Reputation : 28
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Jagona wrote:Kedunghalang wrote:Jagona wrote:
hi hi hi .......... ma'af tuan-tuan, ada beberapa ayat diantaranya ayat 33/62 yang menyatakan "bahwa tidak ada perubahan pada sunah ALLAH (sunatullah) dari dulu sampai nanti ........... bisakah anda semua memahami hal tersebut ? ............... okeyHal tersebut maksudnya, "Allah akan senantiasa mengirimkan dari antara malaikat seorang rasul dan dari antara manusia." (Al Hajj 22:75/76) sehingga berdasarkan Sunnah Allah, para nabi/rasul itu akan tetap dikirimkan Allah kepada manusia, dengan seizin-Nya.
hi hi hi .............. bukan seperti itu pemahamannya .......... bahwa segala sesuatu yang telah ditetapkan ALLAH tidak akan pernah berubah, diantaranya syariat islam ........... okey
Bukankah Al Hajj 22:75/76 juga termasuk segala sesuatu yang sudah ditetapkan Allah dan tidak akan pernah berubah?
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
mystery wrote:Kedunghalang wrote:Hal tersebut maksudnya, "Allah akan senantiasa mengirimkan dari antara malaikat seorang rasul dan dari antara manusia." (Al Hajj 22:75/76) sehingga berdasarkan Sunnah Allah, para nabi/rasul itu akan tetap dikirimkan Allah kepada manusia, dengan seizin-Nya.
promo terus
nungguin sampe akhir tahun gak datang-datang yang ditunggu-tunggu, teganya oh teganya malah lari ke syariat..
Jika anda baca thread ini secara keseluruhan, sesungguhnya yang ditunggu-tunggu sudah datang.
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
jadi, perumusan masalahnya : apa beda nabi dan rasul?
dan hasil analisa TS adalah nabi dan rasul tidak ada bedanya? se-simpel itu ya?
dan hasil analisa TS adalah nabi dan rasul tidak ada bedanya? se-simpel itu ya?
mystery- LETNAN DUA
-
Posts : 1484
Kepercayaan : Islam
Location : yogyakarta
Join date : 22.02.12
Reputation : 28
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
mystery wrote:jadi, perumusan masalahnya : apa beda nabi dan rasul?
dan hasil analisa TS adalah nabi dan rasul tidak ada bedanya? se-simpel itu ya?
Secara etimologi tentu ada bedanya, tetapi secara fungsional dan/atau peran, tentu sama.
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Kedunghalang wrote:mystery wrote:jadi, perumusan masalahnya : apa beda nabi dan rasul?
dan hasil analisa TS adalah nabi dan rasul tidak ada bedanya? se-simpel itu ya?
Secara etimologi tentu ada bedanya, tetapi secara fungsional dan/atau peran, tentu sama.
bisa diperjelas maksud anda?
mystery- LETNAN DUA
-
Posts : 1484
Kepercayaan : Islam
Location : yogyakarta
Join date : 22.02.12
Reputation : 28
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
mystery wrote:Kedunghalang wrote:mystery wrote:jadi, perumusan masalahnya : apa beda nabi dan rasul?
dan hasil analisa TS adalah nabi dan rasul tidak ada bedanya? se-simpel itu ya?
Secara etimologi tentu ada bedanya, tetapi secara fungsional dan/atau peran, tentu sama.
bisa diperjelas maksud anda?
Secara etimologi, Nabi adalah orang laki-laki yang menerima kabar-kabar (bashir dan nadzir) dari Allah Ar-Rabbul 'Alamin, dan Rasul adalah orang laki-laki yang diutus untuk menyampaikan Risalah/Syariat Allah yang kepadanya, Dia menurunkan wahyu (Al Anbiya 21:7/8). Sedangkan secara fungsional Nabi dan Rasul itu adalah individu yang sama dan memiliki peran yang sama pula, yakni sebagai utusan Allah kepada kaum tertentu sebagai Pemberi Khabar Suka (Mubasyiran) dan Pemberi Peringatan (Mundziran/Nadziran) (Al Baqarah 2:213/214), sebagai imam yang memberi petunjuk atas perintah Allah atau Imam Mahdi (Al Anbiya 21:73/74), dan sebagai wakil/Khalifah Allah di bumi (An-Nur 24:55/56, Al Baqarah 2:30/31 & Shad 38:26/27).
Nabi/Rasul itu ada yang diberi kitab syari'at baru, seperti Nabi Musa as dan Nabi Muhammad saw, ada juga yang hanya melanjutkan dan mengajarkan kitab syari'at yang dibawa oleh Nabi/Rasul sebelumnya. Para nabi, sebelum Nabi Muhammad saw, diutus Allah hanya kepada kaumnya saja (Az-Zukhruf 43:6/7), sedangkan Nabi Muhammad saw diutus kepada sekalian manusia di seluruh penjuru dunia. (Al 'Araf 7:158/159). Allah menjadikan para nabi/rasul sejak Nabi Adam as s/d Nabi Muhammad saw tanpa keharusan untuk mentaati nabi/rasul sebelumnya (independent), sedangkan setelah Nabi Muhammad saw, Allah akan menganugerahkan kenabian kepada orang-orang Islam yang sangat mentaati Allah dan Nabi Muhammad saw (An-Nsa 4:69/70)
Nabi/Rasul itu ada yang diberi kitab syari'at baru, seperti Nabi Musa as dan Nabi Muhammad saw, ada juga yang hanya melanjutkan dan mengajarkan kitab syari'at yang dibawa oleh Nabi/Rasul sebelumnya. Para nabi, sebelum Nabi Muhammad saw, diutus Allah hanya kepada kaumnya saja (Az-Zukhruf 43:6/7), sedangkan Nabi Muhammad saw diutus kepada sekalian manusia di seluruh penjuru dunia. (Al 'Araf 7:158/159). Allah menjadikan para nabi/rasul sejak Nabi Adam as s/d Nabi Muhammad saw tanpa keharusan untuk mentaati nabi/rasul sebelumnya (independent), sedangkan setelah Nabi Muhammad saw, Allah akan menganugerahkan kenabian kepada orang-orang Islam yang sangat mentaati Allah dan Nabi Muhammad saw (An-Nsa 4:69/70)
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
bagaimana anda menanggapi hadits tentang jumlah nabi dan rasul?
1. dari Abu Dzar Al-Ghifari, ia bertanya pada Rasulullah, “Ya Rasulullah, berapa jumlah rasul?”, Nabi shallallahu’alaihiwasallam menjawab, “Tiga ratus belasan orang.” (HR. Ahmad dishahihkan Syaikh Albani)
2. dalam riwayat Abu Umamah, bahwa Abu Dzar bertanya kepada Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam: “Berapa jumlah persis para nabi.” Beliau menjawab: “Jumlah para nabi 124.000 orang, 315 diantara mereka adalah rasul. Banyak sekali.” (HR. Ahmad no. 22288 dan sanadnya dinilai shahih oleh al-Albani dalam al-Misykah).
===========================================================================================================
anda perhatikan asbabun nuzul An-Nisaa:69 gak?
dan juga diskusi tanpa promo bisa kan pak kedung??
1. dari Abu Dzar Al-Ghifari, ia bertanya pada Rasulullah, “Ya Rasulullah, berapa jumlah rasul?”, Nabi shallallahu’alaihiwasallam menjawab, “Tiga ratus belasan orang.” (HR. Ahmad dishahihkan Syaikh Albani)
2. dalam riwayat Abu Umamah, bahwa Abu Dzar bertanya kepada Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam: “Berapa jumlah persis para nabi.” Beliau menjawab: “Jumlah para nabi 124.000 orang, 315 diantara mereka adalah rasul. Banyak sekali.” (HR. Ahmad no. 22288 dan sanadnya dinilai shahih oleh al-Albani dalam al-Misykah).
===========================================================================================================
kedunghalang wrote: sedangkan setelah Nabi Muhammad saw, Allah akan menganugerahkan kenabian kepada orang-orang Islam yang sangat mentaati Allah dan Nabi Muhammad saw
An-Nisaa:69 wrote:Dan barangsiapa yang menta'ati Allah dan Rasul(Nya), mereka itu akan bersama-sama dengan orang-orang yang dianugerahi ni'mat oleh Allah, yaitu : Nabi-nabi, para shiddiiqiin [314], orang-orang yang mati syahid, dan orang-orang saleh. Dan mereka itulah teman yang sebaik-baiknya.
anda perhatikan asbabun nuzul An-Nisaa:69 gak?
dan juga diskusi tanpa promo bisa kan pak kedung??
mystery- LETNAN DUA
-
Posts : 1484
Kepercayaan : Islam
Location : yogyakarta
Join date : 22.02.12
Reputation : 28
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
yah..kalow seperti itu sih secara fungsional semua mukmin adalah nabi dan rasul dengan merujuk al imran 110 sebagai sk pengangkatan cpns (Calon Pengganti Nabi dan raSul)..
abu hanan- GLOBAL MODERATOR
-
Age : 90
Posts : 7999
Kepercayaan : Islam
Location : soerabaia
Join date : 06.10.11
Reputation : 224
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Sabda Nabi Muhammad Rasulullah saw dalam HR Ahmad mengisyaratkan bahwa jumlah para nabi itu 124.000, 315 di antaranya adalah RASUL (nabi pembawa risalah / risalah baru), contohnya: Nabi Musa as dan Nabi Muhammad saw.
Tentang An-Nisa 4:69/70 ada thread khusus yang membahas lebih detail:
http://www.laskarislam.com/t8399p25-meluruskan-tafsir-qs-469-versi-ghulam-ahmad-dari-india#142116
Mengenai apa yang anda sebut promosi, ini adalah perintah Allah dan Nabi Muhammad saw, karena menurut Al Qur'an kedatangan seorang Nabi itu adalah Nikmat Allah yang harus disyukuri (Ibrahim 14:7/8).
Tentang An-Nisa 4:69/70 ada thread khusus yang membahas lebih detail:
http://www.laskarislam.com/t8399p25-meluruskan-tafsir-qs-469-versi-ghulam-ahmad-dari-india#142116
Mengenai apa yang anda sebut promosi, ini adalah perintah Allah dan Nabi Muhammad saw, karena menurut Al Qur'an kedatangan seorang Nabi itu adalah Nikmat Allah yang harus disyukuri (Ibrahim 14:7/8).
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
abu hanan wrote:yah..kalow seperti itu sih secara fungsional semua mukmin adalah nabi dan rasul dengan merujuk al imran 110 sebagai sk pengangkatan cpns (Calon Pengganti Nabi dan raSul)..
Kesimpulan yang keliru, karena tidak semua mukmin diutus Allah, sedangkan Nabi/Rasul diutus Allah.
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
setiap mukmin adalah pendakwah..setiap nabi adalah pendakwah..dan ketika mukmin berdakwah maka dia adalah utusan allah..
abu hanan- GLOBAL MODERATOR
-
Age : 90
Posts : 7999
Kepercayaan : Islam
Location : soerabaia
Join date : 06.10.11
Reputation : 224
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
abu hanan wrote:setiap mukmin adalah pendakwah..setiap nabi adalah pendakwah..dan ketika mukmin berdakwah maka dia adalah utusan allah..
He he he he seorang Nabi adalah Imam yang memberi petunjuk dengan perintah Allah (Al Anbiya 21:73/74) dan juga melakukan dakwah illallah atau menyeru manusia kepada Allah (An-Nahl 16:125/126). Bagaimana dengan posisi setiap mukmin?
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
samah..setiap mukmin adalah imam..dalilnyah al imran 110..
apakah ada mukmin beri petunjuk dengan langgar larangan?
apakah ada mukmin beri petunjuk dengan langgar larangan?
abu hanan- GLOBAL MODERATOR
-
Age : 90
Posts : 7999
Kepercayaan : Islam
Location : soerabaia
Join date : 06.10.11
Reputation : 224
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
abu hanan wrote:samah..setiap mukmin adalah imam..dalilnyah al imran 110..
apakah ada mukmin beri petunjuk dengan langgar larangan?
Kamu adalah umat terbaik, dibangkitkan demi kebaikan umat manusia; kamu menyuruh berbuat kebaikan dan melarang berbuat keburukan, dan beriman kepada Allah. Dan, sekiranya Ahlikitab beriman, niscaya akan lebih baik bagi mereka. Di antara mereka ada yang beriman dan kebanyakan mereka orang-orang fasik. (Ali Imran 3:110/111)
Dalam ayat itu tidak ada perkataan Allah bahwa setiap mukmin adalah imam.
Dalam ayat itu tidak ada perkataan Allah bahwa setiap mukmin adalah imam.
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
untuk menyuruh itu apa gak kasi contoh?
untuk melarang itu apa gak kasi contoh?
bukankah demikian itu uda berarti "sebagai imam" dan secara fungsional juga uda jadi nabi-rasul dalam bingkai anda,mr kedung?
yah uda..mukmin adalah penyuruh dan pelarang tanpa perlu kasi contoh apalagi membimbing atow mengajari..jadi mulai besok,anak2 di tpq akan sayah suruh belajar sholat sendiri tanpa diajari atow dibimbing..
untuk melarang itu apa gak kasi contoh?
bukankah demikian itu uda berarti "sebagai imam" dan secara fungsional juga uda jadi nabi-rasul dalam bingkai anda,mr kedung?
yah uda..mukmin adalah penyuruh dan pelarang tanpa perlu kasi contoh apalagi membimbing atow mengajari..jadi mulai besok,anak2 di tpq akan sayah suruh belajar sholat sendiri tanpa diajari atow dibimbing..
abu hanan- GLOBAL MODERATOR
-
Age : 90
Posts : 7999
Kepercayaan : Islam
Location : soerabaia
Join date : 06.10.11
Reputation : 224
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
abu hanan wrote:untuk menyuruh itu apa gak kasi contoh?
untuk melarang itu apa gak kasi contoh?
bukankah demikian itu uda berarti "sebagai imam" dan secara fungsional juga uda jadi nabi-rasul dalam bingkai anda,mr kedung?
yah uda..mukmin adalah penyuruh dan pelarang tanpa perlu kasi contoh apalagi membimbing atow mengajari..jadi mulai besok,anak2 di tpq akan sayah suruh belajar sholat sendiri tanpa diajari atow dibimbing..
Di dalam Islam, seorang Imam yang memberi petunjuk atas perintah Allah atau Imam Mahdi (Al Anbiya 21:73/74) itu hanya satu orang di bumi atau di seluruh penjuru dunia, yang dipilih Allah dari antara orang-orang Islam yang beriman dan beramal shaleh (An-Nur 24:55/56). Oleh karena itu, maka Nabi Muhammad saw pun menyebut Imam Mahdi itu adalah Khalifah Allah (HR Sunan Ibnu Majah). Setelah Khalifah Allah wafat, maka - menurut Sunnah Rasulullah saw dan para sahabat ra - kepemimpinan (Imamah) Islam digantikan/diteruskan oleh seorang Khalifah dalam lembaga Khilafat Ala Minhajjin Nubuwwah yang dipilih dan dijadikan Allah dari antara orang-orang Islam yang beriman dan beramal shaleh. (An-Nur 24:55/56). Jadi, tidak semua orang Islam yang beriman itu menjadi Khalifah/Imam Mahdi.
Mungkin, mukmin sebagai imam yang anda maksud adalah imam masjid atau imam suatu kelompok tertentu dalam Islam, bukan sebagai Imam sebagaimana dicontohkan oleh Nabi Muhammad Rasulullah saw dan Khulafa-ur-Rasyidin ra.
Mungkin, mukmin sebagai imam yang anda maksud adalah imam masjid atau imam suatu kelompok tertentu dalam Islam, bukan sebagai Imam sebagaimana dicontohkan oleh Nabi Muhammad Rasulullah saw dan Khulafa-ur-Rasyidin ra.
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Oke lah untuk ini saya setuju, lha wong Umat Nabi adam hanya anak keturunananntya saja.Kedunghalang wrote:Syari'at Nabi Adam as hanya berlaku bagi kaum Adam as,
Syariat yang mana yang hanya berlaku pada bani Israil saja, bukannya Firaun pun di perintahkan untuk menyembah Allah, apa anda gak pernah memperhatikan Alqur'an..?syari'at Nabi Musa as, yakni Taurat, hanya berlaku bagi Bani Israil saja,
Saya tau dan gak usah di bahas untuk hal ini, yang jadi permasalahan apakah setiap Nabi membawa syariat Baru...?, lalu syariat itu apa...?karena para nabi sebelum Nabi Muhammad saw diutus hanya untuk kaumnya saja (Az-Zukhruf 43:6/7).
Kita gak bahas masalah apakah masih dikirimnya Nabi atau Rosul ini malah oot nantinya, tapi kita sedang bahas perbedaan Nabi dan Rosul, sesuai pertanyaan TS yaitu anda, kalo gak ada bedanya kenapa di pertanyakan perbedaannya...?Kenabian masih terbuka bagi umat Islam yang taat kepada Allah dan Rasul-Nya (An-Nisa 4:69/70) dan janji Allah untuk menjadikan Khalifah/Khilafat di bumi masih berlaku bagi orang-orang Islam yang beriman dan beramal shaleh (An-Nur 24:55/56), karena Khalifah Allah, Imam Mahdi itu adalah identik atau sinonim dari Nabi/Rasul Allah.
ngayarana- LETNAN DUA
-
Posts : 1148
Kepercayaan : Islam
Location : Jakarta
Join date : 30.01.14
Reputation : 27
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
ngayarana wrote:Oke lah untuk ini saya setuju, lha wong umat Nabi Adam as hanya anak keturunannya saja.Kedunghalang wrote:Syari'at Nabi Adam as hanya berlaku bagi kaum Adam as,
Umat Nabi Adam as adalah kaum Adam yang bukan hanya anak keturunannya, tetapi orang-orang yang hidup di sekitarnya pada waktu itu. Untuk masalah ini, anda boleh ikut mendiskusikannya pada thread APAKAH ADAM AS MANUSIA PERTAMA ATAU KHALIFAH PERATAMA.
ngayarana wrote:Syariat yang mana yang hanya berlaku pada bani Israil saja, bukannya Firaun pun di perintahkan untuk menyembah Allah, apa anda gak pernah memperhatikan Alqur'an..?Kedunghalang wrote:syari'at Nabi Musa as, yakni Taurat, hanya berlaku bagi Bani Israil saja,
Dalam agama Allah, semua orang - termasuk Fir'aun - diperintahkan untuk menyembah Allah, dan tata-cara atau hukum-hukum untuk mengamalkan penyembahan terhadap Allah disebut Syariat. Syari'at Islam atau Al Qur'an berlaku untuk sekalian manusia di seluruh penjuru dunia (Al Maidah 5:3/4 & Al 'Araf 7:158/159), sedangkan syari'at sebelum Al Qur'an berlaku hanya untuk kaum-kaum tertentu, tergantung kepada kaum apa seorang Nabi Pembawa Syari'at diutus Allah. Contohnya: Syariat Taurat hanya berlaku untuk orang-orang Yahudi atau Bani Israil saja, yakni kaumnya Nabi Musa as, sebagaimana firman-Nya: "Sesungguhnya, telah Kami turunkan Taurat yang di dalamnya ada petunjuk dan cahaya. Dengan itulah para nabi yang patuh kepada Kami berhakim bagi orang-orang Yahudi, ...dst" (Al Maidah 5:44/45).
ngayarana wrote:Kedunghalang wrote:karena para nabi sebelum Nabi Muhammad saw diutus hanya untuk kaumnya saja (Az-Zukhruf 43:6/7).
Saya tau dan gak usah di bahas untuk hal ini, yang jadi permasalahan apakah setiap Nabi membawa syariat Baru...?, lalu syariat itu apa...?
Tidak semua nabi membawa syari'at baru, contohnya Nabi Isa as. Walaupun Allah memberikan Kitab Injil kepada Nabi Isa as, tetapi Kitab Injil itu mengandung petunjuk dan cahaya yang menggenapi syari'at Taurat, sehingga Isa Al Masih as adalah seorang Nabi yang tidak membawa syari'at baru, sebagaimana firman Allah di dalam Al Qur'an: "Dan, Kami menyebabkan Isa ibnu Maryam mengikuti jejak mereka, para nabi pendahulu, menggenapi apa yang telah ada sebelumnya di dalam Taurat; dan Kami berikan kepadanya Injil yang di dalamnya terdapat petunjuk dan cahaya, dan menggenapi apa yang telah diwahyukan sebelumnya di dalam Taurat dan sebagai petunjuk dan nasihat bagi orang-orang bertakwa." (Al Maidah 5:46/47). Begitupula yang dijanjikan akan datang setelah Nabi Muhammad saw, yakni HMG Ahmad (Khalifah Allah, Imam Mahdi & Masih Mau'ud) as adalah seorang nabi yang tidak membawa syari'at baru, melainkan hanya menggenapi nubuatan yang ada di dalam Al Qur'an.
ngayarana wrote:Kedunghalang wrote:Kenabian masih terbuka bagi umat Islam yang taat kepada Allah dan Rasul-Nya (An-Nisa 4:69/70) dan janji Allah untuk menjadikan Khalifah/Khilafat di bumi masih berlaku bagi orang-orang Islam yang beriman dan beramal shaleh (An-Nur 24:55/56), karena Khalifah Allah, Imam Mahdi itu adalah identik atau sinonim dari Nabi/Rasul Allah.
Kita gak bahas masalah apakah masih dikirimnya Nabi atau Rosul ini malah oot nantinya, tapi kita sedang bahas perbedaan Nabi dan Rosul, sesuai pertanyaan TS yaitu anda, kalo gak ada bedanya kenapa di pertanyakan perbedaannya...?
Pembahasan dalam thread ini sengaja ditampilkan agar umat Islam memahami bahwa ternyata Allah menyebut utusan-Nya tidak hanya dengan kata Nabi dan Rasul saja, tetapi juga dengan kata Khalifah, Pemberi Khabar Suka (Mubasyiran), Pemberi Peringatan (Nadziran / Mundziran), dan seorang pemimpin yang memberi petunjuk atas perintah Allah (Imam Mahdi). Tambahan, ada Nabi/Rasul yang membawa syari'at baru, dan ada juga Nabi/Rasul yang tidak membawa syari'at baru, sehingga makna "Khaataman-Nabiyyin" dalam Al Ahzab, adalah Penutup Nabi-Nabi Yang Membawa Syari'at Baru.
Kedunghalang- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 9081
Kepercayaan : Islam
Location : Bogor
Join date : 12.03.12
Reputation : 0
Re: APA BEDA NABI DAN RASUL ALLAH?
Lha disan saya tanya kita ini keturunan siapa aja gak bisa di jelaskan, apakah keturunan Adam AS atau keturunan umatnya Adam AS...?Kedunghalang wrote:ngayarana wrote:Oke lah untuk ini saya setuju, lha wong umat Nabi Adam as hanya anak keturunannya saja.Kedunghalang wrote:Syari'at Nabi Adam as hanya berlaku bagi kaum Adam as,
Umat Nabi Adam as adalah kaum Adam yang bukan hanya anak keturunannya, tetapi orang-orang yang hidup di sekitarnya pada waktu itu. Untuk masalah ini, anda boleh ikut mendiskusikannya pada thread APAKAH ADAM AS MANUSIA PERTAMA ATAU KHALIFAH PERATAMA.
Lha Iya...., Fir'aun ini golongan bani Israil Bukan, kenapa terkena dakwah Nabi Musa AS...?kedunghalang wrote:ngayarana wrote:Syariat yang mana yang hanya berlaku pada bani Israil saja, bukannya Firaun pun di perintahkan untuk menyembah Allah, apa anda gak pernah memperhatikan Alqur'an..?Kedunghalang wrote:syari'at Nabi Musa as, yakni Taurat, hanya berlaku bagi Bani Israil saja,Dalam agama Allah, semua orang - termasuk Fir'aun - diperintahkan untuk menyembah Allah, dan tata-cara atau hukum-hukum untuk mengamalkan penyembahan terhadap Allah disebut Syariat. Syari'at Islam atau Al Qur'an berlaku untuk sekalian manusia di seluruh penjuru dunia (Al Maidah 5:3/4 & Al 'Araf 7:158/159), sedangkan syari'at sebelum Al Qur'an berlaku hanya untuk kaum-kaum tertentu, tergantung kepada kaum apa seorang Nabi Pembawa Syari'at diutus Allah. Contohnya: Syariat Taurat hanya berlaku untuk orang-orang Yahudi atau Bani Israil saja, yakni kaumnya Nabi Musa as, sebagaimana firman-Nya: "Sesungguhnya, telah Kami turunkan Taurat yang di dalamnya ada petunjuk dan cahaya. Dengan itulah para nabi yang patuh kepada Kami berhakim bagi orang-orang Yahudi, ...dst" (Al Maidah 5:44/45).
kedunghalang wrote:ngayarana wrote:Kedunghalang wrote:karena para nabi sebelum Nabi Muhammad saw diutus hanya untuk kaumnya saja (Az-Zukhruf 43:6/7).
Saya tau dan gak usah di bahas untuk hal ini, yang jadi permasalahan apakah setiap Nabi membawa syariat Baru...?, lalu syariat itu apa...?Tidak semua nabi membawa syari'at baru, contohnya Nabi Isa as. Walaupun Allah memberikan Kitab Injil kepada Nabi Isa as, tetapi Kitab Injil itu mengandung petunjuk dan cahaya yang menggenapi syari'at Taurat, sehingga Isa Al Masih as adalah seorang Nabi yang tidak membawa syari'at baru, sebagaimana firman Allah di dalam Al Qur'an: "Dan, Kami menyebabkan Isa ibnu Maryam mengikuti jejak mereka, para nabi pendahulu, menggenapi apa yang telah ada sebelumnya di dalam Taurat; dan Kami berikan kepadanya Injil yang di dalamnya terdapat petunjuk dan cahaya, dan menggenapi apa yang telah diwahyukan sebelumnya di dalam Taurat dan sebagai petunjuk dan nasihat bagi orang-orang bertakwa." (Al Maidah 5:46/47).
Lalu Bagaimana dengan kelanjutan Ayat ini yaitu Al Maidah 47
Bukankah Alquran juga menggenapi dan membenarkan kitab kitab sebelumnya...?Dan Kami telah turunkan kepadamu Al Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya, yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain itu; maka putuskanlah perkara mereka menurut apa yang Allah turunkan dan janganlah kamu mengikuti hawa nafsu mereka dengan meninggalkan kebenaran yang telah datang kepadamu. Untuk tiap-tiap umat di antara kamu, Kami berikan aturan dan jalan yang terang. Sekiranya Allah menghendaki, niscaya kamu dijadikan-Nya satu umat (saja), tetapi Allah hendak menguji kamu terhadap pemberian-Nya kepadamu, maka berlomba-lombalah berbuat kebajikan. Hanya kepada Allah-lah kembali kamu semuanya, lalu diberitahukan-Nya kepadamu apa yang telah kamu perselisihkan itu,
Apakah Rosulullah SAW juga bukan Nabi pembawa syariat juga, karena hanya meneruskan syariat sebelumnya sebagaimana pengertian Anda...?
kedunghalang wrote: Begitupula yang dijanjikan akan datang setelah Nabi Muhammad saw, yakni HMG Ahmad (Khalifah Allah, Imam Mahdi & Masih Mau'ud) as adalah seorang nabi yang tidak membawa syari'at baru, melainkan hanya menggenapi nubuatan yang ada di dalam Al Qur'an.
berapa banyak nabi di jaman sekarang bila di samakan dengan kata Khalifah...?, berapa banyak Nabi dijaman sekarang bila di samakan dengan orang yang memberi peringatan...?, dan berapa banyak juga Nabi dijaman setelah rosulullah hingga sekarang bila anda samakan dengan seorang pemimpin yang di beri petunjuk...?kedunghalang wrote:ngayarana wrote:Kedunghalang wrote:Kenabian masih terbuka bagi umat Islam yang taat kepada Allah dan Rasul-Nya (An-Nisa 4:69/70) dan janji Allah untuk menjadikan Khalifah/Khilafat di bumi masih berlaku bagi orang-orang Islam yang beriman dan beramal shaleh (An-Nur 24:55/56), karena Khalifah Allah, Imam Mahdi itu adalah identik atau sinonim dari Nabi/Rasul Allah.
Kita gak bahas masalah apakah masih dikirimnya Nabi atau Rosul ini malah oot nantinya, tapi kita sedang bahas perbedaan Nabi dan Rosul, sesuai pertanyaan TS yaitu anda, kalo gak ada bedanya kenapa di pertanyakan perbedaannya...?Pembahasan dalam thread ini sengaja ditampilkan agar umat Islam memahami bahwa ternyata Allah menyebut utusan-Nya tidak hanya dengan kata Nabi dan Rasul saja, tetapi juga dengan kata Khalifah, Pemberi Khabar Suka (Mubasyiran), Pemberi Peringatan (Nadziran / Mundziran), dan seorang pemimpin yang memberi petunjuk atas perintah Allah (Imam Mahdi). Tambahan, ada Nabi/Rasul yang membawa syari'at baru, dan ada juga Nabi/Rasul yang tidak membawa syari'at baru, sehingga makna "Khaataman-Nabiyyin" dalam Al Ahzab, adalah Penutup Nabi-Nabi Yang Membawa Syari'at Baru.
Lalu siapa Nabi yang membawa Syariat Baru bila semua Nabi hanya meneruskan dan menggenapi syariat Nabi sebelumnya....? kalau anda berpatokan dengan ayat di atas (Al Maidah 46-47)...?
Lalu apa bedanya Nabi dengan Manusia Biasa.....?
ngayarana- LETNAN DUA
-
Posts : 1148
Kepercayaan : Islam
Location : Jakarta
Join date : 30.01.14
Reputation : 27
Halaman 9 dari 10 • 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10
Similar topics
» beda antara nabi dengan rasul
» UMAT KRISTEN BERTANYA SIAPA SAKSI KETIKA ALLAH MENGUTUS NABI MUHAMMAD SEBAGAI RASUL
» NAHDHATUL ‘ULAMA (NU) MEYAKINI AKAN DATANG “NABI” DAN “RASUL” SESUDAH NABI MUHAMMAD SAW
» ALLAH DALAM AL-QURAN DAN ALKITAB TERNYATA BEDA OKNUM ALLAH
» Adab Kepada Allah dan Rasul-Nya
» UMAT KRISTEN BERTANYA SIAPA SAKSI KETIKA ALLAH MENGUTUS NABI MUHAMMAD SEBAGAI RASUL
» NAHDHATUL ‘ULAMA (NU) MEYAKINI AKAN DATANG “NABI” DAN “RASUL” SESUDAH NABI MUHAMMAD SAW
» ALLAH DALAM AL-QURAN DAN ALKITAB TERNYATA BEDA OKNUM ALLAH
» Adab Kepada Allah dan Rasul-Nya
Halaman 9 dari 10
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik