FORUM LASKAR ISLAM
welcome
Saat ini anda mengakses forum Laskar Islam sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh turut berdiskusi yang hanya diperuntukkan bagi member LI. Silahkan REGISTER dan langsung LOG IN untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai member.

Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing Follow_me
@laskarislamcom

Terima Kasih
Salam Admin LI


Join the forum, it's quick and easy

FORUM LASKAR ISLAM
welcome
Saat ini anda mengakses forum Laskar Islam sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh turut berdiskusi yang hanya diperuntukkan bagi member LI. Silahkan REGISTER dan langsung LOG IN untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai member.

Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing Follow_me
@laskarislamcom

Terima Kasih
Salam Admin LI
FORUM LASKAR ISLAM
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down

Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing Empty Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing

Post by dhans Thu Jul 05, 2012 11:14 am

Jawaban Untuk Kaum Penghujat Mengenai Ayat Al Quran yg hilang
Kaum penghujat membuat pertanyaan dalam salah satu situs hujatannya :

http://fuck-muhammad.blogspot.com/2009/02/ayat-quran-yg-musnah-dimakan-kambing.html

Peristiwa Terjadi Saat Rumah Sedang Sibuk
Dengan Pemakaman Nabi SAW. (Nafsu birahi Suka Anak Wanita)

Sumber:

...• Ahmad b. Hanbal, vol.4 p.269.

• Ibn Maja, Sunan, vol.1 p.626.

• Ibn Qutayba, Tawil, p.310.

• Shafi'i, Kitab al Umm, vol.5 p.23, vol.7 p.208.

Menurut laporan dari Ibn Maja menceritakan bahwa Aisyah berkata: ayat al-Radha'ah sebanyak 10 kali telah diturunkan oleh Allah SWT dan ditulis dalam MUSHAF di bawah katilku, tetapi manakala wafat Rasulullah dan kami sibuk dengan pemakamannya maka ayat-ayat tersebut HILANG.
Mae plend coba pikir... PIKIR YAAAA... bisa kan?!!!
JIKA AUWLOH SWT BISA MENJAGA AL-QURAN
KENAPA KALAH SAMA KAMBING?

Klik: QURAN DIMAKAN KAMBING
...
Sunan Ibn Maja, Volume 2, Page 39, Published Karachi.
# Musnad Ahmad ibn Hanbal, Volume 6, Page 269, Published Beirut.
# The Interpretation of Conflicting Narrations, Page 310, Published Beirut.

Ayesha: "When the verses “Rajm” [Stoning] and ayah “Rezah Kabir” descended, they were written on a piece of paper and kept under my pillow. Following the demise of Prophet Muhammad (S) a goat ate the piece of paper while we were mourning."

Terjemahan:
Ayesha: "Ketika ayat Rajm dan ayat "rezah kabir" diturunkan, ayat-ayat itu dituliskan pada selembar kertas dan disimpan di bawah bantalku. Setelah kematian nabi muhammad, seekor kambing memakan lembaran kertas itu ketika kami sedang berkabung."





Baik saya mulai...Ayat Al Quran tidak Hilang....!

1. Pembahasan Terjemahan “Kambing” atau “Domba” yg di sebutkan oleh kafir, Saya mulai dari menukil sumber yang dijadikan dalam dasar penyebutan hewan tersebut..

Ibnu Majah1934...

حَدَّثَنَا أَبُو سَلَمَةَ يَحْيَى بْنُ خَلَفٍ حَدَّثَنَا عَبْدُ الْأَعْلَى عَنْ مُحَمَّدِ بْنِ إِسْحَقَ عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ أَبِي بَكْرٍ عَنْ عَمْرَةَ عَنْ عَائِشَةَ و عَنْ عَبْدِ الرَّحْمَنِ بْنِ الْقَاسِمِ عَنْ أَبِيهِ عَنْ عَائِشَةَ قَالَتْ
لَقَدْ نَزَلَتْ آيَةُ الرَّجْمِ وَرَضَاعَةُ الْكَبِيرِ عَشْرًا وَلَقَدْ كَانَ فِي صَحِيفَةٍ تَحْتَ سَرِيرِي فَلَمَّا مَاتَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ وَتَشَاغَلْنَا بِمَوْتِهِ دَخَلَ دَاجِنٌ فَأَكَلَهَا

Telah menceritakan kepada kami [Abu Salamah Yahya bin Khalaf] berkata, telah menceritakan kepada kami [Abdul A'la] dari [Muhammad bin Ishaq] dari [Abdullah bin Abu Bakr] dari [Amrah] dari ['Aisyah]. (dalam jalur lain disebutkan) Telah menceritakan kepada kami ['Abdurrahman Ibnul Qasim] dari [Bapaknya] dari ['Aisyah] ia berkata,
"Telah turun ayat berkenaan hukum rajam, dan ayat persusuan orang yang telah dewasa itu sebanyak sepuluh kali. Lembaran ayat itu ada di bawah kasurku, ketika Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam wafat kami tersibukkan dengan jasad beliau hingga burung-burung masuk dan memakannya."

Dari ayat ini para Kafir mengutip ayat “dajin” perhatikan.memang ada ayat tersebut..
Tapi dalam Hadis tersebut jelas kalau seekor burung yg menjadi Terjemahan ayat tsb, Bukan Kambing atau domba, terjemahan ini adalah hasil dari pendekatan yg digunakan oleh Ibrahim bin Ishaq al Harbis, bukan bahasa arab asli.
Saya jelaskan sedikit mengenai “dajim” silahkan pembaca buka kamus bahasa Arab, atau Kamus online spt Google translate lebih cepat..lalu ketiklah Kambing atau Domba, maka tidak akan keluar kata Dajim, adapun yg keluar “
kambing betina : النعجة an-na'jatun
kambing hutan : التيس at-taisu
daging kambing : lahmu ghonamin “لحم غنم”

Kambing :
• غنم
ghonamun
• شاة
syaatun
2 Al-An'am 143المعزمعزمعز kambing
3 Al-An'am 146والغنمغنمغنمو dan kambing
5 Taha 18غنميغنمغنم kambingku
6 Al-Anbiya 78غنمغنمغنم kambing

Sekarang domba :
خروف
khoruufun

1 Al-An'am 143 الضأنضأن domba

Jadi apa yg bisa disimpulkan disini..Jelas...penulis hanya menggunakan Penafsiran untuk pendekatan, bukan arti yg sebenarnya...jadi apa bisa dibilang kambing yg memakannya..??Bisa kalo masih ga ngerti ....

Nah sekarang Hadis Pembanding Musnad Ahmad 25112...:

حَدَّثَنَا يَعْقُوبُ قَالَ حَدَّثَنَا أَبِي عَنِ ابْنِ إِسْحَاقَ قَالَ حَدَّثَنِي عَبْدُ اللَّهِ بْنُ أَبِي بَكْرِ بْنِ مُحَمَّدِ بْنِ عَمْرِو بْنِ حَزْمٍ عَنْ عَمْرَةَ بِنْتِ عَبْدِ الرَّحْمَنِ عَنْ عَائِشَةَ زَوْجِ النَّبِيِّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَتْ
لَقَدْ أُنْزِلَتْ آيَةُ الرَّجْمِ وَرَضَعَاتُ الْكَبِيرِ عَشْرًا فَكَانَتْ فِي وَرَقَةٍ تَحْتَ سَرِيرٍ فِي بَيْتِي فَلَمَّا اشْتَكَى رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ تَشَاغَلْنَا بِأَمْرِهِ وَدَخَلَتْ دُوَيْبَةٌ لَنَا فَأَكَلَتْهَا

Telah menceritakan kepada kami [Ya'qub] berkata; telah menceritakan kepada kami [Ayahku] dari [Ibnu Ishaq] berkata; telah menceritakan kepadaku [Abdullah bin Abu Bakr bin Muhammad bin Amru bin Hazm] dari [Amrah binti Abdurrahman] dari [Aisyah, isteri Nabi shallaallahu 'alaihi wa sallam] berkata;
"Sungguh, ayat rajam telah turun dan menyusui anak dewasa itu sepuluh kali. Hal itu terdapat di kertas di bawah tempat tidur di rumah ku. Ketika Rasulullah shallaallahu 'alaihi wa sallam sakit dan kami disibukkan olehnya, rayap masuk ke rumah kami dan memakan kertas itu."

Dalam Hadis Diatas tidak ada yg menyebut “Dajin” yang berarti tinggal bertumpu pada hadis yg dinukil oleh ibnu Majah saja, jadi sebanyak apapun para kafir mencantumkan Buku referensi, semua berasal dari Hadis Ibnu majah yg mereka Ekspos sedmikian rupa untuk menciptakan kesan “kambing atau Domba” tidak percaya...??tanya kan ke-shahih-han hadis lain yg mereka bawa kalau mereka bisa...!!!Dijamin Kabur...

Kesimpulan...Bukan kambing atau domba yg memakan ayat tersebut...kambing atau domba hanya pendekatan yg akhirnya digunakan kaum penghujat untuk mendramatisir

2. Pembahasan ayat yg Hilang...kenapa bisa hilang dengan dimakan..??

Sebagaimana diketahui bahwa Mushaf2 yg ditulis pada zaman Rasulullah ditulis dalam beberapa media tulis salah satunya seperti daun, yang sangat memungkinkan rusak. Tidak ada Hadis lain yang menerangkan terkait dengan waktu kejadian ini, yg tentunya dapat menambah faktor pendukung untuk tidak hilangnya ayat AL Quran...

3. Apakah ayat itu Hilang...??..Tidak..absolutely Not..!!

Perhatikan ayat yg dikira hilang dari mushafnya Aisyah....Ya..tentang hukum rajam...apakah hukum rajam hilang pada zaman itu, atau apakah hilang ayat mengenai rajam di al quran yg ada saat ini...??tidak, itu berarti ayat tersebut tidaklah hilang...saya ambil contoh dalam Al Quran yg membahas Rajam :


Qs. 11.91
Mereka berkata: "Hai Syuaib, kami tidak banyak mengerti tentang apa yang kamu katakan itu dan sesungguhnya kami benar-benar melihat kamu seorang yang lemah di antara kami; kalau tidaklah karena keluargamu tentulah kami telah merajam kamu, sedang kamu pun bukanlah seorang yang berwibawa di sisi kami.


Qs. 19.46
Berkata bapaknya: "Bencikah kamu kepada tuhan-tuhanku, hai Ibrahim? Jika kamu tidak berhenti, maka niscaya kamu akan kurajam, dan tinggalkanlah aku buat waktu yang lama".


Qs. 26.116
Mereka berkata: "Sungguh jika kamu tidak (mau) berhenti hai Nuh, niscaya benar-benar kamu akan termasuk orang-orang yang dirajam".


Qs. 36.18
Mereka menjawab: "Sesungguhnya kami bernasib malang karena kamu, sesungguhnya jika kamu tidak berhenti (menyeru kami), niscaya kami akan merajam kamu dan kamu pasti akan mendapat siksa yang pedih dari kami".

Qs. 44.20
Dan sesungguhnya aku berlindung kepada Tuhanku dan Tuhanmu, dari keinginanmu merajamku,


Sekarang Ambil dari catatan Hadis nabi SAW

Pembatalan untuk hukum rajam

Shahih Bukhari 6335.

Telah menceritakan kepada kami [Musa bin Isma'il] telah menceritakan kepada kami [Abdul Wahid] telah menceritakan kepada kami [Asy Syaibani], aku bertanya kepada ['Abdullah bin bin Abi Awfa] tentang rajam, ia menjawab;

Nabi shallallahu 'alaihi wasallam pernah merajam. Kemudian saya bertanya lagi; 'Itu terjadi sebelum diturunkan surat An Nur ataukah sesudahnya? ' Ia menjawab; 'Saya tidak tahu'. hadits ini diperkuat oleh ['Ali bin Mushir], [Khalid bin Abdullah], [Al Muharibi], [Abidah bin Humaid] dari [Asy Syaibani] dan mengatakan; 'Sebagian mereka mengatakan surat almaidah, dan yang pertama (surat An nur) lebih sahih.'


Qs. 4.16
Dan terhadap dua orang yang melakukan perbuatan keji di antara kamu, maka berilah hukuman kepada keduanya, kemudian jika keduanya bertobat dan memperbaiki diri, maka biarkanlah mereka. Sesungguhnya Allah Maha Penerima tobat lagi Maha Penyayang.

Penjelasan
Adapun terhadap yang belum pernah kawin baik laki-laki atau perempuan yang melakukan zina, maka dalam ayat ini Allah menerangkan apabila telah lengkap saksi sebagaimana disebut dalam ayat 15 di atas maka hukuman mereka diserahkan kepada umat Islam pada masa itu mana yang dianggap wajar/sesuai dengan perbuatannya. Hukuman ini merupakan sementara menjelang turunnya ayat dua Surat An Nur dengan perincian hadis Nabi sebagaimana tersebut tadi.
Hukuman ini dilakukan selama keduanya belum tobat dan menyesal atas perbuatan mereka. Apabila mereka bertobat hendaklah diterima dan dihentikan hukuman atas mereka. Allah menambahkan bahwa sesungguhnya Dia amat Pengasih lagi Penyayang kepada hamba-Nya. Demikianlah hukuman terhadap perbuatan zina di permulaan Islam sebelum turunnya ayat-ayat mengenai hukuman zina (rajam atau dera).

Qs. 24.5
kecuali orang-orang yang bertobat sesudah itu dan memperbaiki (dirinya), maka sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

Pada ayat ini, Allah SWT menerangkan bahwa orang-orang yang menuduh itu apabila tobat dengan pengertian menarik kembali tuduhan mereka, menyesali perbuatan mereka, memperbaiki diri dari keadaan mereka, maka mereka itu dapat diterima kembali kesaksian mereka. Sebagian mufassirin berpendapat bahwa persaksian mereka tidak juga dapat diterima walaupun mereka sudah bertobat, namun tidak lagi digolongkan sebagai orang-orang fasik. Allah SWT Maha Pengampun dan Maha Pengasih bagi orang-orang yang tobat nasuha, tobat yang memenuhi syarat yaitu meninggalkan perbuatan jahat mereka dan menyesal serta memperbaiki diri mereka..

Jadii, apakah ayat Al Quran itu hilang...???tidak...sebenarnya Ayat yg hilang tersebut belum bisa dikatakan ayat2 Al Quran...karena pada hari meninggalnya Rasulullah saw, Al Quran belum dibukukan...masih dalam Mushaf2 para sahabat, mushaf sahabat maupun mushaf2 milik Istri nabi saw tidak bisa dianggap Ayat Al Quran sebelum melewati tahap pengumpulan Mushaf oleh para sahabat dimasa pengumpulan..


CARA ZAID MENGUMPULKAN AL-QURAN.
Zaid memulai pekerjaan mengumpulkan al-Quran dgn cara menata al-Quran yg smula tdk tratur. Kmudian dia meletakkannya dsatu tempat. Dlm pekerjaannya ini dia dbantu bbrapa sahabat. Langkah pertama yg dia ambil adalah mengumumkan bahwa siapa saja yg memiliki sbrapapun ayat al-Quran, hendaknya dserahkan kpadanya.
Ya`qubi berpendapat bahwa dia (Zaid) membentuk tim kerja yg terdiri dr 25 org dan dia sendiri yg menjadi ketua tim. [Muhammad Hadi Ma’Rifat] Stiap hr tim kerja ini berkumpul dmasjid dan org-org yg memiliki ayat-ayat atau surah-surah dr al-Quran mrujuk kpada tim kerja yg dketuai oleh Zaid. Tim kerja ini tdk menerima ssuatu apapun sbagai al-Quran, dr siapapun, kcuali org itu MEMBAWA 2 ORANG SAKSI dan bukti yg menyatakan bahwa ap yg mrk bawa itu adalah al-Quran. Bukti pertama adalah naskah yg tertulis, yaitu tulisan yg menunjukkan bahwa itu adalah wahyu Qurani. Bukti kdua adalah hafalan, yaotu dgn ksaksian org-org bahwa pembawa al-Quran itu telah mendengarnya lisan dr Rasululaah saw.

Jadi tuduhan untuk mengatakan ada ayat yg hilang yg dilontarkan para kaum penghujat hanya berlandaskan pada makna terluar saja hanya sebatas hurufiah saja, tapi makna dari serita tersebut jelas bahwa ayat yg dimaksud tidaklah hilang....kalaupun masih mau dipaksakan hilang, maka ayat tersebut bukan merupakan ayat yg akan dijadikan dalam al quran saat ini, karena tidak mungkin dijadikan ayat al quran kalau hanya berlandaskan pada satu naskah saja bahkan hanya berlandaskan pada satu orang saja meskipun ia aisyah ra...


keyboard dipersilahkan untuk rekan2 sekalian untuk menambah, mengoreksi, atau hanya sekedar komentar lainnya....
avatar
dhans
SERSAN MAYOR
SERSAN MAYOR

Male
Posts : 595
Location : Jakarta
Join date : 05.07.12
Reputation : 30

Kembali Ke Atas Go down

Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing Empty Re: Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing

Post by Mutiara Sat Nov 16, 2013 4:27 pm

syykron :)
Mutiara
Mutiara
KAPTEN
KAPTEN

Female
Posts : 3660
Kepercayaan : Islam
Location : DKI
Join date : 01.08.13
Reputation : 45

Kembali Ke Atas Go down

Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing Empty Re: Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing

Post by isaku Sat Nov 16, 2013 10:09 pm

nice info 
avatar
isaku
KAPTEN
KAPTEN

Male
Posts : 3590
Kepercayaan : Islam
Location : Jakarta
Join date : 17.09.12
Reputation : 141

Kembali Ke Atas Go down

Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing Empty Re: Ayat Quran Yg Musnah Dimakan Kambing

Post by Sponsored content


Sponsored content


Kembali Ke Atas Go down

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Kembali Ke Atas

- Similar topics

Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik