Aa Gym Ikut Demo Ahok 4 November: Tetap Jaga Akhlakul Karimah
Halaman 1 dari 1 • Share
Aa Gym Ikut Demo Ahok 4 November: Tetap Jaga Akhlakul Karimah
http://news.detik.com/berita/3333050/aa-gym-ikut-demo-ahok-4-november-tetap-jaga-akhlakul-karimah
Aa Gym Ikut Demo Ahok 4 November: Tetap Jaga Akhlakul Karimah
KH Abdullah Gymnastiar akan ikut bersama ribuan umat Islam pada 4 November 2016 mendatang dalam aksi demonstrasi terkait dugaan penistaan agama oleh Gubernur DKI Jakarta nonaktif Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Apa imbauannya dalam pelaksanaan aksi ini?
Aa Gym mengatakan, dirinya tidak ingin terjadi kerusuhan atau pengrusakan pada aksi demo ribuan massa Jumat mendatang itu. Dia ingin agar aksi berlangsung tertib hingga usai.
"Bagi saudara-saudaraku yang akan hadir aksi 4 November, luruskan niat dan kuatkan tekad dengan tetap menjaga akhlakul karimah," ujar Aa Gym dalam video yang diunggah di akun Facebooknya seperti dilihat detikcom, Senin (31/10/2016).
"Kita berikan contoh aksi damai walaupun (demo) dilakukan ratusan ribu orang, tetap menampakkan akhlakul karimah," sambungnya.
Pemimpin Pondok Pesantren Daarut Tauhid ini punya alasan tersendiri kenapa dirinya akan terjun langsung dalam aksi demo. Dia mengaku ingin memastikan polisi serius memproses dugaan penistaan agama yang dilakukan Ahok.
"Saya sepakat dengan Letnan Jenderal TNI (Purnawirawan) Johannes Suryo Prabowo bahwa untuk menghentikan demo sebesar apapun tidak bisa dengan akal-akalan kecuali satu saja, menghilangkan penyebabnya. Dan penyebabnya adalah harus segera diproses dengan cepat seadil-adilnya skandal saudara Ahok ini," ucapnya.
Aa Gym Ikut Demo Ahok 4 November: Tetap Jaga Akhlakul Karimah
KH Abdullah Gymnastiar akan ikut bersama ribuan umat Islam pada 4 November 2016 mendatang dalam aksi demonstrasi terkait dugaan penistaan agama oleh Gubernur DKI Jakarta nonaktif Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Apa imbauannya dalam pelaksanaan aksi ini?
Aa Gym mengatakan, dirinya tidak ingin terjadi kerusuhan atau pengrusakan pada aksi demo ribuan massa Jumat mendatang itu. Dia ingin agar aksi berlangsung tertib hingga usai.
"Bagi saudara-saudaraku yang akan hadir aksi 4 November, luruskan niat dan kuatkan tekad dengan tetap menjaga akhlakul karimah," ujar Aa Gym dalam video yang diunggah di akun Facebooknya seperti dilihat detikcom, Senin (31/10/2016).
"Kita berikan contoh aksi damai walaupun (demo) dilakukan ratusan ribu orang, tetap menampakkan akhlakul karimah," sambungnya.
Pemimpin Pondok Pesantren Daarut Tauhid ini punya alasan tersendiri kenapa dirinya akan terjun langsung dalam aksi demo. Dia mengaku ingin memastikan polisi serius memproses dugaan penistaan agama yang dilakukan Ahok.
"Saya sepakat dengan Letnan Jenderal TNI (Purnawirawan) Johannes Suryo Prabowo bahwa untuk menghentikan demo sebesar apapun tidak bisa dengan akal-akalan kecuali satu saja, menghilangkan penyebabnya. Dan penyebabnya adalah harus segera diproses dengan cepat seadil-adilnya skandal saudara Ahok ini," ucapnya.
F-22- LETNAN SATU
-
Posts : 2414
Kepercayaan : Protestan
Location : Indonesia
Join date : 02.11.12
Reputation : 28
Habib Rizieq Minta Sekolah dan Kantor Beri Libur untuk Aksi Demo 4 November
http://news.detik.com/berita/d-3333292/habib-rizieq-minta-sekolah-dan-kantor-beri-libur-untuk-aksi-demo-4-november
Habib Rizieq Minta Sekolah dan Kantor Beri Libur untuk Aksi Demo 4 November
Demo besar-besaran terkait kasus dugaan penistaan agama oleh Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) akan digelar 4 November 2016 mendatang. Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Syihab mengimbau agar TNI, Polri, dan pegawai negeri turun ke jalan untuk ikut beraksi.
"Seruan kpd TNI, POLRI dan PEGAWAI NEGERI sbg Garda Bangsa & Negara: Ayo turun bersama Umat pd Aksi Bela Agama & Negara 4 Nov 2016," kata Rizieq melalui akun twitternya @syihabrizieq, pada Senin (31/10/2016) pukul 8.14 WIB.
Dalam cuitannya itu, Rizieq juga menyertakan sebuah gambar yang pada bagian bawahnya bertuliskan 'Tampil Berani. Tanpa Takut Mati. Selamatkan Negeri. Tegakkan Konstitusi'.
Sekitar satu jam kemudian, masih melalui akun twitternya, Rizieq meminta agar segenap pegawai dan pelajar diliburkan oleh perusahaan dan sekolahnya masing-masing di 4 November mendatang.
"Seruan kpd PERUSAHAAN, KANTOR & SEKOLAH. Ayo liburkan segenap pegawai, pekerja & pelajar maupun mahasiswa utk turun AKSI BELA AGAMA & NEGARA," tulis Rizieq, pukul 9.32 WIB.
Sebanyak 18.000 personel akan dikerahkan untuk mengamankan jalannya aksi yang akan digelar di kawasan Istana Negara itu. Termasuk disiapkan pula 2 kompi Brimob dari Surabaya.
Sebelumnya, Kapolda Metro Jaya Irjen M Iriawan mengatakan, Habib Rizieq Syihab akan menjamin bahwa demo akan berjalan dengan aman.
"Habib menjamin unjuk rasa akan tertib, aman dan terkendali. Kita bukan perjanjian, kita diskusi. Karena menurut yang disampaikan Habib Rizieq, dia akan memimpin," ungkap Iriawan usai jumpa pers soal obat-obatan dan jamu ilegal di Jakarta Timur, Jumat (28/10).
Habib Rizieq Minta Sekolah dan Kantor Beri Libur untuk Aksi Demo 4 November
Demo besar-besaran terkait kasus dugaan penistaan agama oleh Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) akan digelar 4 November 2016 mendatang. Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Syihab mengimbau agar TNI, Polri, dan pegawai negeri turun ke jalan untuk ikut beraksi.
"Seruan kpd TNI, POLRI dan PEGAWAI NEGERI sbg Garda Bangsa & Negara: Ayo turun bersama Umat pd Aksi Bela Agama & Negara 4 Nov 2016," kata Rizieq melalui akun twitternya @syihabrizieq, pada Senin (31/10/2016) pukul 8.14 WIB.
Dalam cuitannya itu, Rizieq juga menyertakan sebuah gambar yang pada bagian bawahnya bertuliskan 'Tampil Berani. Tanpa Takut Mati. Selamatkan Negeri. Tegakkan Konstitusi'.
Sekitar satu jam kemudian, masih melalui akun twitternya, Rizieq meminta agar segenap pegawai dan pelajar diliburkan oleh perusahaan dan sekolahnya masing-masing di 4 November mendatang.
"Seruan kpd PERUSAHAAN, KANTOR & SEKOLAH. Ayo liburkan segenap pegawai, pekerja & pelajar maupun mahasiswa utk turun AKSI BELA AGAMA & NEGARA," tulis Rizieq, pukul 9.32 WIB.
Sebanyak 18.000 personel akan dikerahkan untuk mengamankan jalannya aksi yang akan digelar di kawasan Istana Negara itu. Termasuk disiapkan pula 2 kompi Brimob dari Surabaya.
Sebelumnya, Kapolda Metro Jaya Irjen M Iriawan mengatakan, Habib Rizieq Syihab akan menjamin bahwa demo akan berjalan dengan aman.
"Habib menjamin unjuk rasa akan tertib, aman dan terkendali. Kita bukan perjanjian, kita diskusi. Karena menurut yang disampaikan Habib Rizieq, dia akan memimpin," ungkap Iriawan usai jumpa pers soal obat-obatan dan jamu ilegal di Jakarta Timur, Jumat (28/10).
F-22- LETNAN SATU
-
Posts : 2414
Kepercayaan : Protestan
Location : Indonesia
Join date : 02.11.12
Reputation : 28
Re: Aa Gym Ikut Demo Ahok 4 November: Tetap Jaga Akhlakul Karimah
Kalau baca berita2 seperti ini ... yang asik tuh justru baca comment dibawah setiap artikel
dee-nee- LETNAN KOLONEL
-
Posts : 8645
Kepercayaan : Islam
Location : Jakarta
Join date : 02.08.12
Reputation : 182
Similar topics
» demo 4 november 2016 dan hal-hal yang terkait
» Ricuh demo Ahok, FPI pukuli wanita pengendara sepeda motor
» Kemenangan Jokowi - Ahok = Bukti bahwa Muslim Memilih Logis
» ikut isa=ikut jalan yang lurus
» APAPUN YANG TERJADI Tetaplah [berusaha] Berdoa [setiap hari] & YAKIN KOKOH [bhw TUHAN TETAP MAMPU Juga TETAP BAIK] - Ps. Gilbert Lumoindong
» Ricuh demo Ahok, FPI pukuli wanita pengendara sepeda motor
» Kemenangan Jokowi - Ahok = Bukti bahwa Muslim Memilih Logis
» ikut isa=ikut jalan yang lurus
» APAPUN YANG TERJADI Tetaplah [berusaha] Berdoa [setiap hari] & YAKIN KOKOH [bhw TUHAN TETAP MAMPU Juga TETAP BAIK] - Ps. Gilbert Lumoindong
Halaman 1 dari 1
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik